Konyol! Geram Lihat Pemain Chile, Fans Brasil Rusak TV Sendiri
Editor Bolanet | 30 Juni 2014 07:17
Alkisah, ia sedang menonton drama adu penalti yang melibatkan Canarinha dan di TV. Tak lama usai Julio Cesar membuat salah satu penyelamatan, ia lantas melompat kegirangan dan merayakan hal tersebut.
Namun kejadian konyol terjadi kala muncul gambar pemain Chile. Fans yang tak diketahui namanya itu secara spontan menghantam layar TV-nya sendiri dengan tangan dan langsung mengakibatkan kerusakan cukup parah.
Menyadari akibat dari aksi konyolnya tersebut, sang suporter hanya bisa terdiam dan menunjukkan penyesalan. Bolaneters bisa melihatnya dalam video yang ada di bawah ini:
Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia. [initial]
Baca Juga:
- Schweinsteiger dan Podolski Membelot Dukung Brasil
- Ronaldo Bagi-bagi Pelukan Untuk Bocah-bocah Maskot Piala Dunia
- Video: Perkelahian Berebut Eksekutor Freekick Berujung Gol Cantik
- Video: Gendong Anak, Suarez Sapa Pendukungnya di Uruguay
- Video: Cepat Kejar Bola, Neymar Bisa 'Menghilang'
- Video: Fans Soton Memohon Agar Wenger Tak Beli Schneiderlin
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Pamer Makanan Usai Bertanding, Bikin Netizen Geleng-Geleng Kepala
Bolatainment 22 Desember 2025, 17:10
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












