PES 2012 Juga Rilis Trailer Terbaru
Editor Bolanet | 24 Agustus 2011 14:23
Seolah tak mau ketinggalan dengan sang rival (FIFA 12, EA Sports), Konami dengan PES 2012 juga meluncurkan trailer terbaru game bola paling wahid ini di Gamescom, yang digelar di Cologne, Jerman awal pekan ini, game ini akan dilepas ke pasaran pada tanggal 27 September mendatang.
Dalam trailer tersebut dijelaskan fitur-fitur baru macam pengendalian dua pemain sekaligus, mode become a legend dan a manager yang kian mutakhir, serta become a club owner yang memungkinkan kita menjadi seorang presiden klub layaknya Roman Abramovich ataupun Florentino Perez, penasaran? Simak videonya hingga tuntas di bawah ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




