Rekor! Kiper Ini Dikartu Merah 34 Detik Setelah Kick Off
Editor Bolanet | 6 September 2014 21:29
Setengah menit setelah kick off, Galaxy melakukan serangan berbahaya yang menimbulkan kemelut di kotak penalti Rapids. Striker Alan Gordon tinggal berhadapan dengan gawang kosong saat Nasco menarik kakinya dari belakang.
Wasit Baldomero Toledo tak punya pilihan lain dan memberikan kartu merah kilat kepada Nasco plus hadiah penalti untuk Galaxy. Landon Donovan yang menjadi eksekutor berhasil memperdaya kiper pengganti Clinton Irwin. Diusirnya seorang kiper pada detik ke 34 ini dipercaya menjadi rekor tercepat dalam sejarah sepakbola.
Keluarnya Nasco sangat mempengaruhi laga tersebut, yang berakhir dengan kemenangan 6-0 bagi Galaxy.[initial]
Baca Juga
- Trailer: Intip Kehebatan Kiper di Game FIFA 15!
- Video: Dilempar Batu Oleh Suporter, Kepala Kiper Boca Bersimbah Darah
- Video: Aksi Lincah Neymar Taklukkan Jebakan Laser
- Flashback: Memori 20 Tahun Gol Perdana Francesco Totti
- Video: Striker Spesial 'Gohan' Cetak Gol Unik Untuk Villarreal
- Tepis Bola Dengan Tangan di Garis Gawang, Bek Ini Lolos Hukuman
- Jadi Kiper Dadakan, Bek Ini Tepis 2 Penalti dan Sukses Cetak Gol
- Aneh, Tendangan Bebas Malah 'Dieksekusi' Oleh Pagar Betis Lawan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lionel Messi Pecahkan Rekor MLS Meski Inter Miami Kalah
Bola Dunia Lainnya 3 November 2025, 12:29
-
Hasil Nashville SC vs Inter Miami: Messi Terlambat Panas, The Herons Keok
Bola Dunia Lainnya 2 November 2025, 09:09
-
Hasil Inter Miami vs Nashville: Dua Gol Lionel Messi Tundukkan Coyotes
Bola Dunia Lainnya 25 Oktober 2025, 10:09
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










