Suarez Sudah Ingin Gigit Chiellini Sejak Piala Konfederasi 2013?
Editor Bolanet | 25 Juni 2014 15:43
Dunia maya pun terus bereaksi dengan kreativitas mereka, gambar-gambar unik seputar gigitan Suarez terus bermunculan. Salah satu yang cukup menarik adalah munculnya gambar duel Suarez versus Chiellini saat membela negara masing-masing di Piala Konfederasi 2013 silam.
Dalam foto tersebut, nampak Suarez memeluk erat Chiellini dari belakang dan membuka rahangnya, seolah ingin menggigit pundak sang defender. Jika dihubungkan dengan foto insiden yang terjadi semalam, rasanya Suarez berhasil menuntaskan 'misi' yang belum tuntas musim lalu.
Suarez dan kawan-kawan mampu membayar kekalahan di Piala Konfederasi dengan mengungguli Italia 1-0 di laga hidup mati semalam. Hasil itu memastikan mereka lolos dari Grup D mendampingi Kosta Rika.[initial]
Baca Juga
- Parodi Pelanggaran Brutal Balotelli Dalam Video Smackdown
- Bocah Kembaran Thiago Silva & David Luiz Hebohkan Brasil
- Rayakan Gol, Kiper Pantai Gading Gigit Rumput Lapangan
- Ketika Ratu Belgia Tak Bisa Bedakan Lukaku dan Origi
- Gol Messi Diabadikan Sebagai Parodi Film, Ronaldo Muncul Sebagai Cameo
- Video: Bola Tembakan Thomas Muller Kacaukan Acara Makan Tamu Hotel
- Video: Linglung Usai Tersingkir, Del Bosque Salah Naik Bus Tim Chile
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Pamer Makanan Usai Bertanding, Bikin Netizen Geleng-Geleng Kepala
Bolatainment 22 Desember 2025, 17:10
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
-
Kode Keras Gattuso! 3 Nama Baru Masuk Radar Timnas Italia, Ada Wonderkid Milan
Piala Dunia 19 Desember 2025, 15:38
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






