Video: Bale Cetak Gol, Ronaldo 'Unhappy'
Editor Bolanet | 16 Maret 2015 06:55
Laga yang dilangsungkan di Santiago Bernabeu itu berakhir dengan skor 2-0 bagi Los Blancos. Dua gol di laga itu diborong oleh Bale. Namun, ada satu insiden yang ramai menarik perhatian pecinta sepakbola dunia kala menyaksikan laga itu, khususnya setelah Bale mencetak gol pertama Madrid.
Di saat pemain lain bergembira kala Bale mencetak gol, Ronaldo justru nampak sangat kesal. Ia bahkan menunjukkan ekspresi kekesalannya itu dua kali. Yang pertama, saat tendangan guntingnya gagal masuk gawang Levante, dan yang kedua setelah Bale mencetak gol.
Simak videonya berikut ini:
Menurut Anda, apakah hubungan Bale dan Ronaldo kini memang tengah tak harmonis? [initial]
Baca Juga:
- Review: Brace Bale Menangkan Madrid Atas Levante
- Highlights La Liga: Real Madrid 2-0 Levante
- Para Legenda Real Madrid Dukung Figo Jadi Presiden FIFA
- Kalahkan Messi, Ronaldo 'Rajai' Facebook
- Messi Lewati Raihan Golnya Musim Lalu
- Ferguson Rayu Ronaldo Kembali ke United
- Cetak Brace, Messi Lompati Ronaldo Dua Kali
- Ancelotti: Ronaldo Tidak Pernah Kecewakan Madrid
- Video: Kecepatan Luar Biasa Cristiano Ronaldo
- Jauhi Messi, Penghasilan Ronaldo 33 Ribu Per Detik!
- Deco: Messi Bertalenta, Ronaldo Pekerja Keras
- Harry Kane Samai Prestasi Cristiano Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



