Video: Sterling Teken kontrak di City
Editor Bolanet | 14 Juli 2015 23:34
Sterling kabarnya dibeli dengan bandrol mencapai 49 juta Pounds. Tak ada pengumuman resmi dari City terkait berapa nominal uang yang harus mereka keluarkan pada Livepool. Namun, mereka mengumumkan bahwa pemain berusia 20 tahun itu menjadi pemain Inggris termahal dan sekaligus menjadi pemain termahal yang pernah mereka beli dalam sejarahnya.
Berikut video ketika Sterling meneken kontrak bersama Man City:
Sterling sendiri sebelumnya mengaku ingin pindah dari Liverpool ke tim yang berpeluang lebih besar memenangkan banyak trofi dan bukan karena uang. The Reds memang sempat menawarinya kontrak sebesar 100 ribu Pounds namun ia menolaknya. Sementara itu, di Ettihad nanti, ia disebut akan menerima gaji antara 180 hingga 200 ribu Pounds per pekan.
Di City, Sterling akan mengenakan jersey nomor tujuh. Ia akan segera terbang menyusul rekan-rekan barunya yang kini tengah menjalani tur pra musim di Australia. [initial]
klik Juga:
- Video: Assist Rabona Keren Ala Henderson
- Galeri Latihan Perdana Arda Turan dan Barcelona
- Latihan Perdana di Barca, Turan Tendang Suarez
- Inilah Pertemuan Perdana Ronaldo & Benitez
- Sambutan Fans Madrid Buat Casillas Teteskan Air Mata
- Jadikan Messi Kiper, Pique Hardik Sang Anak
- Tiba di Turki, Van Persie Disambut Bak Pahlawan
- Selfie Bareng Zidane, Pemain Ini Malah Dihadiahi Kartu Kuning
- Raheem Sterling Resmi Jadi Milik Manchester City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





