Xavi Datang, 4 Pemain Barcelona ini Bisa Suram Masa Depannya
Afdholud Dzikry | 9 November 2021 11:22
Bola.net - Akhirnya terjadi juga. Setelah banyak rumor bertebaran, Xavi akhirnya resmi ditunjuk sebagai pelatih baru Barcelona menggantikan Ronald Koeman.
Xavi akan melatih Barcelona hingga akhir musim 2021/22, dan dua musim berikutnya. Ini dikonfirmasikan oleh Barcelona lewat media resminya.
Xavi adalah legenda Barcelona. Selama 17 tahun memperkuat tim utama Barcelona (1998 hingga 2015), dia mencatatkan 767 penampilan dan membantu Barcelona meraih 25 gelar juara.
Kedatangan Xavi diharapkan bisa memperbaiki keadaan Barcelona pada musim ini. Barca masih terdampar di peringkat sembilan klasemen sementara La Liga dengan nilai 16, dan menghuni urutan kedua Grup E Liga Champions dengan nilai enam.
Kehadiran Xavi Hernandez juga berpotensi membuat sejumlah bintang Barcelona terdepak. Berikut ini lima pemain yang terancam tersingkir seiring kehadiran legenda Barcelona tersebut. Salah satu pemain yang diprediksi bakal menjadi korban kedatangan Xavi ialah Ousmane Dembele.
Ousmane Dembele didatangkan Barcelona dari Borussia Dortmund seharga 105 juta euro pada tahun 2017 lalu. Sayangnya, kariernya di Camp Nou masih belum sesuai harapan.
Pemain asal Prancis tersebut sering menepi cukup lama karena cedera. Dembele sudah mencetak 30 gol dan 21 assist dari 118 penampilan bersama Blaugrana.
Namun, selain Ousmane Dembele masih ada pemain lain yang dipredisi akan menjadi korban kedatangan Xavi Hernandez ke Barcelona. Berikut ini empat pemain yang terancam tersingkir seiring kehadiran legenda Barcelona tersebut.
Disadur dari: Bola.com (Iqri Widya/Abdul Azis; 8/11/21)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


