Menangi F1 GP Hungaria, Hamilton: Start Adalah Segalanya!
Editor Bolanet | 24 Juli 2016 22:45
Sang juara bertahan ini start dari posisi kedua, namun sukses menyalip Rosberg yang merupakan pole sitter di tikungan pertama. Ia sempat bersaing dengan pebalap Red Bull Racing, Daniel Ricciardo, namun berhasil memimpin balapan sejak lap pertama hingga finis.
Saat balapan, start adalah segalanya. Salah satu pebalap Red Bull melaju di sisi saya, jadi saya sangat kesulitan saat masuk ke tikungan pertama. Tapi tim saya melakukan pekerjaan dengan baik melalui strategi dan persiapan mobil. Terima kasih kepada tim, ini hasil hebat bagi kami semua, ujarnya seperti yang dilansir GPUpdate.
Senada dengan Hamilton, Rosberg juga yakin start merupakan bagian paling krusial dalam balapan ini, mengingat ia tertinggal dari Hamilton dan Ricciardo pada tikungan pertama. Setelah menyalip Ricciardo di tikungan kedua, Rosberg pun harus puas duduki di posisi kedua hingga finis.
Segalanya bergantung pada start. Saya sedikit tertinggal, dan saat masuk ke tikungan pertama, Daniel berada di sisi luar, sementara Lewis di sisi dalam. Saya tak punya ruang gerak, jadi harus sedikit mengalah. Saya senang akhirnya bisa menyalip Daniel di Tikungan 2, dan sejak itu saya berusaha menyerang Lewis. Tapi tentu sangat sulit menyalip di lintasan ini, tutup Rosberg. [initial] (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 08:36
-
3 Pembalap Formula 1 yang Bakal Ganti Nomor Balap pada Musim 2026
Otomotif 22 Desember 2025, 17:11
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








