'Mentalitas Valentino Rossi Mirip Michael Schumacher'
Editor Bolanet | 23 Januari 2014 11:00
Galbusera yang mulai MotoGP 2014 akan menggantikan kepala mekanik legendaris, Jeremy Burgess, pernah bekerja sama dengan Schumacher saat pria asal Jerman itu menjajal Yamaha World Superbike (WSBK) pada tahun 2009 silam.
Setahun setelahnya, pria Italia ini juga sempat membantu Rossi menjajal motor yang sama di Misano dan Brno, yakni setelah sembilan kali juara dunia itu mengalami cedera kaki yang cukup parah di Mugello, Italia.
Vale merupakan pebalap level tinggi, saya tak pernah mendapati pebalap lain seperti dia. Pendekatannya pada motor WSBK sangatlah menakjubkan. Ia mengendarai motor itu tak hanya untuk memeriksa kondisi fisik, namun juga ingin paham apa yang sedang ia lakukan. Ia seperti Michael Schumacher, ujar Galbusera.
Pria berusia 56 tahun inipun mengaku takjub pada cara kerja keduanya. Saya beruntung pernah bekerja sama dengan Michael, yakni saat ia menjajal Yamaha WSBK. Pendekatannya mirip dengan Vale. Saya tak menyangka pebalap F1 sepertinya bisa tahu banyak hal tentang motor kami, pungkas Galbusera. (mi/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MotoGP Sempat Bawa 4 Pembalap Inspeksi Sirkuit Yas Marina, Akankah Balapan di Abu Dhabi?
Otomotif 13 Januari 2026, 12:30
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











