Red Bull Racing Ragu Bisa Saingi Mercedes di F1 2015
Editor Bolanet | 10 Desember 2014 17:00
Musim ini, Red Bull Racing hanya meraih tiga kemenangan dari 19 seri yang digelar. Ketiganya hanya diperoleh melalui Daniel Ricciardo, sementara sang empat kali juara dunia, Sebastian Vettel hanya mengoleksi empat podium.
Kami tak akan meremehkan musim depan, tapi jelas ada gap besar. Evolusi Mercedes akan menjadi tantangan berat bagi kami. Renault bisa meningkatkan performa, tapi saya rasa tak akan bisa menyaingi mesin Mercedes tahun ini, ujar Horner.
Pria Inggris inipun yakin Ferrari mengalami hal serupa seperti Red Bull Racing. Kami yakin bisa mendekat, tapi Mercedes tak akan tinggal diam. Situasi yang sama terjadi di Ferrari. Sangat berat bagi kami ketika mesin kami resmi disegel pada akhir Februari nanti, tutup Horner. (as/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 08:36
-
3 Pembalap Formula 1 yang Bakal Ganti Nomor Balap pada Musim 2026
Otomotif 22 Desember 2025, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











