Turun di MotoGP, Redding Kenang Mendiang Tomizawa
Editor Bolanet | 29 Maret 2014 09:00
Jarum stopwatch yang besar terhenti di detik ke-48, sementara yang kecil terhenti di detik ke-45. Ternyata angka-angka tersebut memiliki arti tersendiri. 45 adalah nomor balap Redding, sementara 48 adalah nomor balap Tomizawa, yang terjatuh di San Marino dan tak sengaja tertabrak oleh motor Redding.
48 adalah nomor balap Shoya, dan nomor balap saya, 45 ada di dalamnya. Jadi kami sangat dekat dan berjalan ke arah yang sama, tuturnya kepada Reuters. Ia bersama saya, mendukung saya, dan membalap bersama saya.
Redding yang musim ini mengendarai RCV1000R, merupakan pemenang termuda dalam sejarah Grand Prix setelah memenangi GP125 2008 di Donington Park, Inggris. Selain itu, ia merupakan pebalap termuda dalam sejarah yang mampu meraih 50 start. (reu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ducati Nggak Kaget Lihat Gebrakan Alex Marquez di MotoGP 2025: Dia Itu 2 Kali Juara Dunia!
Otomotif 29 November 2025, 19:39
-
Alex Marquez Siap Pikul Beban Lebih Berat di MotoGP 2026 Gara-Gara Dapat Motor Pabrikan
Otomotif 21 November 2025, 11:46
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








