Valentino Rossi Bakal Turun di Ajang Gulf 12 Hours 2019
Anindhya Danartikanya | 10 Oktober 2019 10:45
Bola.net - Pebalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, akhirnya membeberkan rencananya untuk turun di ajang balap mobil Gulf 12 Hours 2019 yang akan digelar di Sirkuit Yas Marina, Abu Dhabi, pada 14 Desember mendatang.
Lewat Instagram, 9 kali juara dunia ini mengunggah foto-fotonya saat menjalani uji coba dengan Ferrari 488 GT3 milik Team Kessel yang bermarkas di Lugano, Swiss. Uji coba ini pun digelar di Misano World Circuit Marco Simoncelli pada Rabu (9/10/2019).
Keikutsertaan Rossi di Gulf 12 Hours 2019 ini tampaknya merupakan alasan dirinya memutuskan untuk absen dari ajang Monza Rally Show yang telah ia juarai pada 2006, 2007, 2012, 2015, 2016, 2017, dan 2018.
Rossi takkan sendirian turun di ajang Gulf 12 Hours. Ia akan ditemani sahabatnya sejak masa kecil, Alessio 'Uccio' Salucci, dan sang adik yang saat ini turun di Moto2 bersama Sky Racing VR46, Luca Marini. Keduanya juga menjalani uji coba di Misano.
Jorge Lorenzo Menangi Gelaran 2014
The Doctor bukan rider MotoGP pertama yang turun di Gulf 12 Hours. Pada 2014 lalu, Jorge Lorenzo juga membela Kessel, mengendarai Ferrari 458 GT3 Challenge Evo. Dalam gelaran itu, Lorenzo dan ketiga tandemnya sukses meraih kemenangan.
Rossi yang saat ini berada di peringkat keenam pada klasemen pebalap dengan 145 poin, akan kembali turun lintasan di MotoGP Jepang, yang digelar di Sirkuit Twin Ring Motegi pada 18-20 Oktober nanti.
Sumber: Speedweek
Baca Juga:
- Maverick Vinales Getol Pelajari Fabio Quartarari demi MotoGP Jepang
- Marquez: Tiap Tahun Ada Rival Baru, Musim Depan Quartararo
- 'Temui Jalan Buntu, Valentino Rossi Rombak Tim demi Cari Motivasi'
- 'Valentino Rossi Takkan Juara Lagi, Menangi Balapan Saja Sulit'
- Terpuruk dengan Honda, Jorge Lorenzo: Ini Situasi Kritis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




