Yamaha Ogah Tambah Motor Open di MotoGP
Editor Bolanet | 10 Desember 2014 09:00
Dengan menyewa mesin YZR-M1 dari Yamaha, Forward berhasil menyabet juara dunia Open musim ini bersama Aleix Espargaro. Tahun depan, tim asal Italia ini akan menaungi juara dunia Moto2 2011, Stefan Bradl dan debutan asal World Superbike, Loris Baz.
Kami senang bekerja sama dengan Forward. Meski begitu, prioritas kami adalah tim pabrikan dan Monster Yamaha Tech 3. Forward adalah proyek sampingan yang kami lakukan untuk membantu MotoGP. Menambah tim Open tak akan ada gunanya, ujar Jarvis kepada MCN.
Jarvis pun menegaskan level persaingan tim adalah yang utama. Kami tidak mengambil untung dari proyek ini. Hal terpenting adalah punya tim berkualitas, jadi kami sangat senang Forward menggaet pebalap bagus. Kami tak butuh 4-6 pebalap Open, kami sudah puas dengan dua saja, tutupnya. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













