Banding Suarez Ditolak FIFA
Editor Bolanet | 10 Juli 2014 22:30
Suarez mendapat hukuman lantaran menggigit Giorgio Chiellini dengan pencekalan selama empat bulan dan sembilan pertandingan internasional. Selain itu, ia juga dijatuhi denda 100 ribu CHF.
Uruguay dan Suarez menganggap hukuman tersebut terlalu berat dan kemudian mengajukan banding. Namun FIFA menolak banding tersebut. Berikut adalah bunyi pernyataan resmi FIFA.
Komite Banding FIFA memutuskan untuk menolak banding yang diajukan AUF dan Luis Suarez. keputusan ini sekaligus menguatkan keputusan Komisi Disiplin FIFA pada 25 Juni 2014 lalu. Keputusan ini sudah disampaikan kepada Suarez dan AUF.
Suarez dan AUF masih bisa melakukan banding lewat Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAF). Namun untuk sementara, hukuman Suarez masih akan tetap mengikat. (fifa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG vs Inter Miami: Reuni Barcelona di Amerika
Piala Dunia 27 Juni 2025, 22:12 -
Man of the Match Inter Miami vs Palmeiras: Luis Suarez
Piala Dunia 24 Juni 2025, 10:29 -
Hasil Inter Miami vs Palmeiras: Skor 2-2
Piala Dunia 24 Juni 2025, 10:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04