Basanta Ingin Nikmati Final Lawan Jerman
Editor Bolanet | 13 Juli 2014 12:32
Argentina melangkah ke final setelah menyingkirkan dalam adu penalti usai bermain imbang 0-0 di waktu normal. Estadio do Maracana akan jadi saksi bersejarah duel antara wakil Amerika Selatan menantang negara dari Eropa.
Mimpi ini adalah mimpi yang milik semua. Kami sudah disentuh oleh tongkat ajaib dan harus menikmati momen ini. Sekali dalam seumur hidup, mimpi yang menjadi kenyataan, tapi kami harus menikmatinya. Ini akan berakhir begitu cepat, ucap pemain berusia 30 tahun itu kepada FIFA.com.
Saya pikir akan menjadi peristiwa yang indah kembali ke Argentina dengan trofi, tapi kami masih punya satu pertandingan lagi. Kami punya mimpi besar dan berharap bisa mengubahnya jadi kenyataan.
Duel final antara Argentina kontra Jerman akan dipimpin oleh wasit asal Italia Nicola Rizzoli.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Angola vs Argentina: Tango Menang Lagi, Messi Bikin Satu Gol & Satu Assist
Piala Dunia 15 November 2025, 02:10
-
Florian Wirtz Belum Bersinar di Liverpool, Pelatih Timnas Jerman Akhirnya Buka Suara
Liga Inggris 10 November 2025, 22:26
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









