Bierhoff Minta Jerman Tak Provokasi Argentina
Editor Bolanet | 12 Juli 2014 04:47
Bierhoff berharap pemain Jerman tidak memprovokasi Argentina. Selain itu, ia juga yakin Argentina bakal bermain agresif untuk mencoba mengatasi permainan .
Ada api di mata para pemain Argentina, kami harus siap dan tidak boleh memprovokasi mereka. Argentina bermain keras dan agresif secara fisik. Karena itu kami tak boleh berpaling dari filosofi kami sendiri. Kami hanya harus fokus pada rencana permainan sendiri, terang Bierhoff kepada AFP.
Bierhoff memperkirakan Argentina akan tampil bertahan dengan rapat. Argentina akan mengandalkan Lionel Messi untuk menghadirkan magisnya sendirian di depan.
Argentina bertahan cukup dalam, jarak mereka sangat rapat. Mereka menunggu Messi untuk menunjukkan momen magis. Kami harus menunjukkan gaya kami sendiri, bekerja keras dan tidak memberikan Argentina ruang. (AFP/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Angola vs Argentina: Tango Menang Lagi, Messi Bikin Satu Gol & Satu Assist
Piala Dunia 15 November 2025, 02:10
-
Florian Wirtz Belum Bersinar di Liverpool, Pelatih Timnas Jerman Akhirnya Buka Suara
Liga Inggris 10 November 2025, 22:26
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








