Bierhoff Santai Tanggapi Aksi Akrobat Berbahaya Hummels
Rero Rivaldi | 31 Agustus 2017 09:40
Bola.net - - Manajer , Oliver Bierhoff, mengatakan bahwa bek Bayern Munchen, Mats Hummels, takkan mendapat sanksi apapun usai mengunggah video yang menunjukkan dirinya melompat ke kolam renang dari atas balkon pekan ini.
Eks striker itu mengatakan dia takkan bertindak sebagai 'polisi sosmed', namun mengindikasikan akan bicara dengan sang pemain.
Hummels mengunggah video itu tengah pekan ini, dan membuat banyak followernya terhibur, namun ada juga yang mengkritiknya.
Kami sudah mengatakan bahwa ia sudah bagus tidak melompat dengan kepala terlebih dahulu. Semuanya bisa lebih buruk, tutur Bierhoff di Goal International.
Kami bukan polisi media sosial bagi para pemain, dan itulah yang terjadi di luar jeda Internasional. Namun kami harus mengatakan bahwa dengan semua yang mereka katakan atau lakukan, mereka akan dianggap sebagai panutan dan mereka harus bertanggung jawab.
Mats adalah pemain yang biasanya berpikir matang dan saya tidak akan melebih-lebihkan. Namun kami sudah mengatakan soal ini padanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Bundesliga: Bayern Munchen Hajar Koln, Monchengladbach Keok
Bundesliga 15 Januari 2026, 05:23
-
Rekap Hasil Bundesliga: Dortmund Bekuk Bremen, Laga Leverkusen Ditunda
Bundesliga 14 Januari 2026, 05:30
-
Prediksi Koln vs Bayern 15 Januari 2026
Bundesliga 14 Januari 2026, 02:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










