Bos Senegal: Sadio Mane Sudah Jadi Salah Satu Pemain Terbaik Dunia
Asad Arifin | 19 Juni 2018 17:20
Bola.net - - Sebuah pujian besar diberikan Aliou Cisse kepada Sadio Mane. Pelatih Timnas Senegal itu menilai Mane kini sudah bisa dijajarkan dengan pemain-pemain terbaik dunia.
Mane sendiri karirnya mulai meroket saat bergabung dengan Liverpool. Dalam dua tahun terakhir, ia menjadi andalan Jurgen Klopp di lini serang The Reds, di mana musim lalu ia mengemas 20 gol bagi tim asal Merseyside tersebut.
Mane sendiri saat ini bergabung dengan Timnas Senegal untuk Piala Dunia 2018. Ia akan memulai debutnya di Piala Dunia pada partai melawan Polandia nanti malam.
Cisse percaya bahwa Mane saat ini sudah layak disebut sebagai salah satu pemain terbaik dunia. Mane adalah pemain yang unik dan tidak bisa dibandingkan dengan pemain Senegal lain, ujar Cisse yang dikutip BBC Sport.
Pemain Terbaik

Mane bisa membuat perbedaan bagi tim kami. Dia sudah menjadi salah satu pemain terbaik dunia dan anda tidak bisa membantah hal ini.
Dia bermain untuk salah satu klub paling ikonik di dunia, di mana ia menjadi andalan di salah satu klub terbaik di Eropa tersebut.
Tidak Ketergantungan

Mane sangat unik karena dia tidak bisa diprediksi. Itulah yang membuat dirinya menjadi pemain yang hebat.
Senegal bukan hanya Sadio Mane. Dia memiliki tim yang bagus yang dibangun di sekitarnya dan ia mendapatkan dukungan penuh dari kami. tandasnya.
Andalan Senegal

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Liverpool Tetapkan Target Minimal untuk Arne Slot Musim Ini
Liga Inggris 18 Januari 2026, 23:21
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






