Catat! Ini Jadwal 16 Besar Piala Dunia 2022 yang Tayang di SCTV, Indosiar, Vidio dan Nex Parabola Hari Ini, 6 Desember 2022
Serafin Unus Pasi | 6 Desember 2022 00:07
Bola.net - Babak 16 besar Piala Dunia 2022 akan dilanjutkan pada hari ini, Selasa (6/12/2022). SCM melalui SCTV, Indosiar, Vidio dan Nex Parabola akan menayangkan laga-laga seru di fase knockout Piala Dunia 2022 di hari ini.
Pertandingan pertama yang akan disiarkan adalah laga 16 besar antara Brasil vs Korea Selatan. Brasil sebagai unggulan juara tentu akan lebih dijagokan lolos ke perempat final, namun The Taeguk Warriors sudah membuktikan mereka mampu membuat kejutan melawan tim-tim unggulan. Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan seru ini secara langsung dan eksklusif di SCTV, Indosiar, Vidio dan SCTV.
Pertandingan seru berikutnya yang bakal tayang adalah duel Maroko melawan Spanyol. Maroko sukses menjadi kejutan dengan finish sebagai juara grup, sementara skuat muda Spanyol siap melanjutkan tren positif mereka di Piala Dunia 2022. Siapa yang kira-kira akan lolos? Saksikan laga seru ini hanya di SCTV, Indosiar, Vidio dan Nex Parabola.
Laga 7 Desember 2022
Di tanggal 7 Desember 2022 nanti ada partai 16 besar Piala Dunia 2022 lainnya yang tidak boleh dilewatkan oleh Bolaneters.
Laga ini mempertemukan timnas Portugal dan Swiss. Kedua tim sama-sama langganan bermain di fase gugur Piala Dunia, namun sanggupkah kedua tim ini melaju jauh?
Bolaneters bisa menyaksikan laga ini secara langsung dan eksklusif di SCTV, Indosiar, Vidio dan Nex Parabola.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








