Cedera Lama Ancam Eksistensi Aguero di Piala Dunia
Editor Bolanet | 26 Juni 2014 07:54
Pada pertandingan melawan semalam, Kun ditarik keluar oleh sang pelatih di menit ke-37 dan digantikan oleh Ezequiel Lavezzi. Disebutkan bahwa yang bersangkutan mengalami cedera hamstring.
Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, pemeriksaan terhadap Aguero akan dilakukan besok, waktu setempat, meski diagnosa awal menunjukkan adanya indikasi otot robek. Hal tersebut kemudian diklaim akan menamatkan karir sang pemain di Piala Dunia 2014.
Sebelumnya, ia juga pernah mengalami cedera yang sama pada 29 Januari lalu kala City menghadapi Tottenham. Hal identik kembali terulang saat Aguero membela klubnya menghadapi Barcelona di leg kedua 16 besar Liga Champions. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcus Rashford Meledak di Barcelona, Pujian Datang dari Sosok yang Tak Diduga-duga!
Liga Spanyol 17 Oktober 2025, 05:52
-
Azzurri Patah Hati, Matias Soule Tolak Italia, Hatinya Hanya untuk Argentina
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











