Diabaikan Oranje, Buttner Kecewa Pada Van Gaal
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 14:42
Buttner menyesalkan keputusan Van Gaal yang tidak membawanya, meskipun Belanda kekurangan pemain di sektor bek kiri. Fakta bahwa Van Gaal musim depan akan menjadi manager United pula lah yang disinyalir menjadi alasan kepindahan Buttner ke Dynamo.
Saya diabaikan dengan tidak adil. Saya bermain untuk MU di Liga Champions menghadapi Arjen Robben, dan saya terpilih sebagai man of the match, kata Buttner seperti dilansir The Sun.
Saya kecewa Van Gaal tidak memberi saya kesempatan. Saya tak ingin membicarakan Dirk Kuyt atau pemain lainnya, tapi ketika saya melihat bagaimana sektor bek kiri Belanda bermain dalam laga semifinal kontra Argentina, saya tahu bahwa saya lah yang seharusnya bermain di situ.
Belanda sendiri finish sebagai juara ketiga di Piala Dunia 2014 dengan mengalahkan tuan rumah Brasil di babak playoff. (ts/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rumor Buyar, Louis van Gaal Bukan Pelatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Oktober 2025, 16:50 -
Penilaian Legenda Man United Usai Duel Lawan Liverpool: Isak Nggak Layak Starter
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 15:08
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04