Dibantai Delapan Gol, San Marino Senang Tidak Dihajar 0-13
Heri | 12 November 2016 08:52
Bola.net - - San Marino dikenal sebagai tim yang kerap dihajar oleh tim-tim lain di kancah Eropa. Negara kecil di tengah-tengah Italia itu memang tidak memiliki tradisi sepakbola yang kuat.
Kebanyakan pemain San Marino memiliki pekerjaan lain karena menjadi pemain sepakbola hanya hobi bagi mereka. Karenanya, mental mereka pun tak runtuh meski kalah telak karena para lawan mereka biasanya adalah pemain profesional.
Saat dibantai oleh dengan skor 0-8 pun, San Marino tak kelewat kecewa. Mereka malah bersyukur karena tidak mengalami kekalahan dua digit seperti yang pernah mereka alami. San Marino pernah mengalami kekalahan 0-13.
Di awal pertandingan, saya sempat khawatir kami akan dihajar 13-0 lagi. Tapi kemudian kinerja kami membaik seiring jalannya babak pertama. Pada babak kedua, perbedaan kualitas kedua tim menjadi semakin jelas, terang Pierangelo Manzaroli, pelatih San Marino.
San Marino memang kebobolan dua kali saat pertandingan belum genap berjalan sepuluh menit.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










