Hodgson Pastikan Mental Rooney Stabil
Editor Bolanet | 13 Agustus 2013 13:33
- Manajer Timnas Inggris, Roy Hodgson memastikan mental Wayne Rooney dalam keadaan stabil jelang laga melawan Skotlandia. Menurut Hodgson, Rooney bisa menepikan segala masalah masa depannya di Manchester United untuk fokus membela timnas.
Rooney tetap menjadi bagian dari timnas meski tak tampil membela United saat menghadapi Wigan di ajang Community Shield, hari Minggu (11/8) lalu. Setan Merah sendiri terus berupaya menghalangi kepergian Rooney hijrah ke Chelsea meski sang bintang sendiri ingin hengkang dari Old Trafford.
Rooney baik-baik saja, mentalnya stabil. Dia bisa membedakan antara masalah di klub dan fokus di timnas, seperti yang saya harapkan dari pemain lainnya, ucap Hodgson kepada reporter seperti dikutip dari Goal International.
Pemain tidak bisa membawa permasalahan klub ke timnas. Sama halnya ketika ada masalah di timnas, mereka tak bisa membawanya ke klub. Keduanya adalah tempat yang berbeda, imbuh Hodgson.
Sementara terkait kondisi Rooney, Hodgson yakin bisa memainkan striker berusia 27 tahun itu saat melawan Skotlandia. Dikatakannya Rooney melahap sesi latihan dengan tanpa ada masalah dengan cederanya. Namun Hodgson masih akan berbicara dengan Rooney sebelum membuat keputusan akhir. [initial]
(goal/mac)
Rooney tetap menjadi bagian dari timnas meski tak tampil membela United saat menghadapi Wigan di ajang Community Shield, hari Minggu (11/8) lalu. Setan Merah sendiri terus berupaya menghalangi kepergian Rooney hijrah ke Chelsea meski sang bintang sendiri ingin hengkang dari Old Trafford.
Rooney baik-baik saja, mentalnya stabil. Dia bisa membedakan antara masalah di klub dan fokus di timnas, seperti yang saya harapkan dari pemain lainnya, ucap Hodgson kepada reporter seperti dikutip dari Goal International.
Pemain tidak bisa membawa permasalahan klub ke timnas. Sama halnya ketika ada masalah di timnas, mereka tak bisa membawanya ke klub. Keduanya adalah tempat yang berbeda, imbuh Hodgson.
Sementara terkait kondisi Rooney, Hodgson yakin bisa memainkan striker berusia 27 tahun itu saat melawan Skotlandia. Dikatakannya Rooney melahap sesi latihan dengan tanpa ada masalah dengan cederanya. Namun Hodgson masih akan berbicara dengan Rooney sebelum membuat keputusan akhir. [initial]
(goal/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 12 Desember 2025, 16:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
















