Inilah Fakta-Fakta Menarik Seputar FIFA Puskas Award
Serafin Unus Pasi | 7 Januari 2017 12:16
Bola.net - - Setelah berjalan selama lima tahun terakhir, penghargaan FIFA Ballon d'Or akhirnya resmi dihentikan pada tahun 2016 ini. FIFA dan French Football selaku penyelenggara FIFA Ballon d'Or memutuskan untuk berpisah, di mana French Football akan mengembalikan format Ballon d'Or seperti sediakala sedangkan FIFA memutuskan untuk membuat penghargaan baru bernama The Best FIFA Football Award.
Ballon d'Or sendiri sudah dihelat FIFA pada pertengahan Desember kemarin, sedangkan The Best FIFA Football Award akan diadakan pada akhir pekan ini. Ada sejumlah agenda yang akan dilalui pada The Best FIFA Football Award tahun ini, salah satunya adalah penyelenggaraan Puskas Award.
Puskas Award sendiri adalah sebuah penghargaan untuk memilih gol terindah yang tercipta dalam kurun waktu setahun terakhir. Penghargaan ini pertama kali diadakan pada tahun 2009 silam atas prakarsa mantan presiden FIFA, Sepp Blatter.
Untuk mengenal lebih jauh mengenai penghargaan ini, Redaksi Bolanet sudah menyiapkan video trivia mengenai FIFA Puskas Award di bawah ini.
Menurut kalian Bolaneters, Gol siapakah yang layak dinobatkan sebagai pemenang FIFA Puskas Award tahun ini? Sampaikan pendapat kalian di kolom komentar ya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Sudahi Streak Kekalahan, Erik Ten Hag Full Senyum
Open Play 16 September 2024, 09:48 -
Dikalahkan Nottingham Forest di Anfield, Bos Liverpool Kecewa Berat
Open Play 16 September 2024, 09:43 -
Sempat Digosipkan Pindah ke Inggris dan Kroasia, Mengapa Thom Haye Gabung Almere City?
Open Play 16 September 2024, 09:36 -
LFP Desak PSG Bayar Utang Gaji Kylian Mbappe yang Mencapai 55 Juta Euro
Open Play 16 September 2024, 09:32 -
Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Dituding Belum Kembalikan Paspor Lama, PSSI Bereaksi
Open Play 16 September 2024, 09:26
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04