Inilah Skuat Brasil Untuk Hadapi Turki dan Austria
Editor Bolanet | 28 Oktober 2014 21:00
Menatap dua uji coba tersebut, pelatih timnas Brasil, Carlos Dunga telah menetapkan 23 pemain dalam skuatnya. Dari 23 nama pemain itu tak ada satu pun yang merumput di kompetisi domestik Brasil.
Striker Shakhtar Donetsk, Luiz Adriano yang baru saja mencetak lima gol di matchday ketiga Liga Champions ada dalam skuat. Begitu pula gelandang Real Madrid yang dipinjam Porto, . Performa yang konsisten juga membuat dua pemain muda PSG, Lucas Moura dan juga dipanggil Dunga.
Berikut skuat Brasil untuk menghadapi Turki di Istanbul (12/11) dan Austria di Ernst Happel Stadium (18/11).
Kiper : Diego Alves (Valencia), Rafael (Napoli), Neto (Fiorentina)
: Thiago Silva, David Luiz, Marquinhos (PSG), Miranda (Atletico Madrid), Danilo, Alex Sandro (Porto), Mario Fernandes (CSKA Moscow)
: Oscar, Willian (Chelsea), Lucas Moura (PSG), Luiz Gustavo (VfL Wolfsburg), Fernandinho (Manchester City), Romulo (Spartak Moscow), Casemiro (Porto), Philippe Coutinho (Liverpool), Roberto Firmino (Hoffenheim), Douglas Costa (Shakhtar Donetsk)
: Neymar (Barcelona), Luiz Adriano (Shakhtar Donetsk). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
-
Hasil Brasil vs Senegal: Estevao dan Casemiro Bawa Selecao Raih Kemenangan di London
Piala Dunia 16 November 2025, 01:16
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-22 vs Mali U-22 di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 15 November 2025, 10:10
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 15 November 2025, 09:01
-
Prediksi Brasil vs Senegal 15 November 2025
Amerika Latin 14 November 2025, 17:16
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









