Jagielka: Inggris Bermain Baik, Tapi Belum Cukup Baik
Editor Bolanet | 20 Juni 2014 14:58
Three Lions tumbang 1-2 di laga tersebut berkat dua gol dari Luis Suarez. Mereka juga kalah dengan skor yang sama dari di laga sebelumya. Tim dipastikan akan tersingkir dari Piala Dunia 2014, andai Azzurri tak berhasil mengalahkan Kosta Rika di laga malam nanti.
Masih ada kesempatan, namun kami tak terlalu banyak berharap. Kami sempat unggul secara permainan atas mereka. Saya tidak yakin dengan apa yang terjadi ketika Daniel Sturridge meminta penalti, dan kami punya banyak kesempatan, namun sudah jelas bahwa kami tidak berhasil mencetak gol kedua, tutur Jagielka menurut laporan Sky Sports.
Hal yang sama terjadi ketika kami melawan Italia. Kami bermain dengan baik, namun rupanya masih kurang baik, pungkasnya.
Inggris akan menghadapi Kosta Rika di laga terakhir mereka di Grup D. [initial]
Baca Juga:
- Terancam Cedera Serius, Ronaldo Tetap Berlatih
- Kenakan Rok, Wanita Brasil Ini Pamer Skill Freestyle Luar Biasa
- Ibra Saksikan Inggris, Lelucon Bermunculan
- Januzaj Optimis Fellaini Bangkit Bersama MU Musim Depan
- Spanyol Tersingkir, Sponsor Ramai-ramai Minta Ganti Rugi
- Sampaoli: Kesuksesan Spanyol Memang Tak Abadi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
-
Hasil Albania vs Inggris: Dua Gol Kane Pastikan The Three Lions Sempurna di Kualifikasi
Piala Dunia 17 November 2025, 02:08
-
Eksperimen Tuchel Berbuah Manis: Foden-Bellingham-Eze Beri Dimensi Baru Inggris
Piala Dunia 14 November 2025, 10:32
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






