Joachim Loew Puji Semangat Jerman
Editor Bolanet | 22 Juni 2014 07:56
Pada laga tersebut, Jerman sempat unggul terlebih dahulu lewat Mario Gotze. Namun Ghana sukses membalikkan keadaan menjadi 2-1 lewat gol Andre Ayew dan Asamoah Gyan. Beruntung Jerman mampu menyamakan kedudukan lewat gol Miroslav Klose.
Sukses memaksakan hasil imbang, Loew pun memuji semangat yang ditunjukkan anak asuhnya tersebut. Menurutnya, dengan cuaca tropis yang ada di Brasil, perjuangan anak asuhnya sangat luar biasa.
Saya sebenarnya cukup senang karena kami menunjukkan sikap yang hebat untuk bangkit dari ketinggalan 2-1 di cuaca seperti ini, ujar Loew.
Kami memimpin, kemudian kami kebobolan dua gol yang seharusnya tak terjadi. Para pemain benar-benar 'habis', tetapi pada akhirnya kami memiliki beberapa peluang bagus melawan tim yang bagus, agresif dan penuh skill, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









