Kamerun Cabut Ban Kapten Samuel Eto'o
Editor Bolanet | 26 Agustus 2014 23:09
fecafoot-officiel.com memastikan jabatan kapten yang selama ini dipercayakan pada striker berpengalaman, Samuel Eto'o (33) telah diberikan kepada gelandang Stephane M'Bia (28).
Berikut pernyataan resminya.
Stephane M'Bia adalah kapten timnas senior. Ia akan dibantu oleh Eric Maxim Choupo Moting dan Vincent Aboubakar.
M'Bia, Choupo-Moting dan Aboubakar menggantikan Samuel Eto'o, Nicolas N'kolou dan Eyog Enoh.
Kegagalan The Indomitable Lions di Brasil 2014 yang mengalami tiga kekalahan juga diwarnai permasalahan bonus.
Kamerun akan menjalani era baru di pertandingan pertama kualifikasi Piala Afrika 2015 menghadapi Republik Demokrasi Kongo pada 4 September bulan depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ugal-ugalan! Kamerun Skors 62 Pemain untuk Kasus Pemalsuan Umur
Bola Dunia Lainnya 13 Maret 2024, 12:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04