Kane Masih Haus Menit Bermain di Inggris
Rero Rivaldi | 7 Oktober 2017 16:40
Bola.net - - Harry Kane mengatakan ia masih haus menit bermain di , meski tim nasional mereka sudah memastikan diri melangkah ke Piala Dunia 2018.
Tiga Singa dipastikan akan berpartisipasi di putaran final turnamen di Rusia tahun depan, setelah mereka menang atas Slovenia di Wembley pekan ini.
Tim asuhan Gareth Southgate meraih kemenangan tipis 1-0 di kandang sendiri, di mana gol Kane menjadi pembeda kedua tim di menit-menit akhir.
Inggris masih akan bermain melawan Lithuania di laga yang sudah tidak menentukan lagi awal pekan depan. Namun demikian, Kane mengatakan bahwa dirinya masih ingin mendapat kesempatan turun di pertandingan tersebut.
Tentu saja saya ingin memainkan semua pertandingan, tutur Kane menurut Goal International.
Setiap pertandingan bersama Inggris sangat penting. Jika pelatih ingin memainkan saya, saya pasti akan siap, semoga saya bisa mencoba mencetak beberapa gol.
Performa apik Kane belakangan ini memancing banyak pujian dari berbagai pihak. Di laga melawan Slovenia pekan ini, ia bahkan dipercaya mengemban tugas sebagai kapten.
Baca Juga:
- Bailly Ungkap Ketatnya Persaingan di Manchester United
- Mellor: Sturridge Akan Cetak Gol Untuk Selamatkan Liverpool
- Neville Sarankan Mourinho Prioritaskan EPL Ketimbang UCL
- Mertesacker Sangat Membantu Pemain Muda Arsenal
- Neville Masih Heran Chelsea Lepas Matic ke MU
- Morata Diyakini Akan Bersinar Dengan Hazard di Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



