Kapten Malta: Rooney Harusnya Tetap Jadi Striker
Editor Bolanet | 10 Oktober 2016 12:40
Pada pertandingan antara Inggris dan Malta baru-baru ini, Rooney kembali mendapat ejekan dari para fans Inggris. Banyak dari para fans menuntut agar sang kapten itu mundur dari posisinya di Timnas Inggris mengingat ia minim berkontribusi bagi The Three Lions.
Mifsud sendiri juga tidak sepaham dengan para fans Inggris tersebut, karena menurunya Rooney masihlah pemain yang hebat bagi Inggris. Rooney adalah seorang Striker murni, namun sekarang ia dipaksa bermain di lini tengah. Itu menjelaskan semua kritikan yang ada beber Mifsud kepada Daily Star.
Memang betul dia bermain dengan cukup baik di posisi itu, namun saya percaya bahwa ia ingin sekali bermain di depan karena ia bisa mengendus gol dari berbagai posisi
Mungkin alasannya dimainkan lebih ke dalam karena ia sekarang adalah pemain veteran, dan ada banyak pemain-pemain muda masuk ke tim. Ketika dia bermain di tengah yang notabene bukan posisi aslinya, ia tidak memberikan kontribusi yang diharapkan oleh orang-orang dari posisi tersebut tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
2 Pilihan untuk Ruben Amorim: Bawa MU Konsisten Menang atau Dipecat!
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 13:24
-
Wayne Rooney Sanjung Benjamin Sesko: Dia Bakal Semakin Mengerikan di MU!
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 11:47
-
Pertahanan Liverpool Keteteran, Eh Mohamed Salah Cuma Nonton!
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 06:11
LATEST UPDATE
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






