Lampard: Main di Premier League, Gerbang Three Lions Terbuka
Editor Bolanet | 28 Oktober 2013 14:08
Gelandang tersebut menyebut itu tak terlepas dari keputusannya untuk bertahan di Premier League dan bukan tak mungkin itu akan bisa membawanya turut serta ke skuat Piala Dunia Brasil tahun depan.
Roy Hodgson bersikap amat baik kepada saya karena ia paham ketidakpastian yang tengah saya alami sebelumnya, jelas Lampard pada Football 365.
Tentu ia menginginkan saya untuk tetap bermain di Premier League. Ia tak pernah memaksa saya, namun itu sudah jelas bukan? Jika anda bermain di liga terbaik di dunia maka barang tentu anda akan memiliki kesempatan besar dipilih (masuk timnas), pungkasnya.
Lampard memang santer diisukan pindah ke klub lain musim lalu, usai kontraknya tak kunjung diperpanjang oleh Chelsea. Ia pun akhirnya bisa bernafas lega karena klub akhirnya mengikatnya usai Jose Mourinho dipastikan kembali ke Stamford Bridge. [initial]
Seputar Piala Dunia
- 'Ghana Harus Lupakan Boateng'
- Demi Play-Off, Evra 'Diloloskan' Dari Sanksi
- Jadi Korban Rasis, Toure Ajak Pemain Boikot Piala Dunia
- Demi Diego Costa, Brasil Merengek Pada FIFA
- Scolari: Costa Striker Utama Brasil
- Ferguson Tak Gubris Tawaran Bosnich Soal Timnas Australia
- Diego Costa: Saya Sudah Mantapkan Pilihan
- Prandelli Garansi Tempat Buffon di Azzurri
- Ronaldo atau Ibra ke Piala Dunia?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









