Lippi: Rossi Bisa Ulangi Cerita Totti di Piala Dunia 2006
Editor Bolanet | 3 Februari 2014 18:38
Saat itu Lippi yang didapuk sebagai pelatih Gli Azzurri membawa kapten AS Roma itu ke turnamen empat tahunan di Jerman, padahal Totti baru saja mengalami cedera engkel serius. Ternyata keputusan pelatih berusia 65 tahun itu tak salah, Totti mampu tampil gemilang dan membawa Italia sebagai juara dunia.
Saya harap Rossi bisa lakukan apa yang dialami Totti di tahun 2006. Berhasil pulih dari cedera serius, berlaga di Piala Dunia dan memberikan kontribusi besar menjuarai partai final, ungkap Lippi kepada Sky Sport Italia.
Bagi saya Rossi adalah tandem yang sempurna buat Balotelli, tambahnya.
Rossi sendiri sudah mencetak 14 gol di Serie A musim ini sebelum harus menepi dari lapangan hijau akibat cedera lutut yang serius saat melawan awal Januari lalu. (fif/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Torino vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:00
-
Dominasi 78 Persen Tapi Kalah, Juventus Ukir Sejarah Paling Memalukan di Serie A
Liga Italia 18 Januari 2026, 06:40
-
Man of the Match Cagliari vs Juventus: Elia Caprile
Liga Italia 18 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







