Luka Modric Layak Dapat Golden Ball Piala Dunia 2018
Editor Bolanet | 10 Juli 2018 16:00
Sejauh ini kapten Kroasia itu memang selalu berperan penting atas penampilan apik Kroasia. Terakhir, saat mengalahkan Rusia, Modric kembali menampilkan permainan level tinggi dan akhirnya terpilih sebagai man of the match.
Itu bukan pertama kalinya Modric mendapat penghargaan pemain terbaik pertandingan. Dari lima laga Kroasia sejauh ini, Modric dinobatkan sebagai pemain terbaik di tiga laga di antaranya. Hal ini cukup membuktikan pentingnya peran Modric.
(fft/dre)
Kandidat Golden Ball

Fakta itulah yang menjadi landasan Mandzukic mengandalkan Modric sebagai calon pemain terbaik. Dia percaya Modric pantas mendapatkannya karena terus bekerja keras selama bertahun-tahun.
Saya sudah mengenal Luka selama bertahun-tahun, tidak hanya di tim nasional. Dia layak mendapatkan semua penghargaan yang sudah dia raih, baik dari media maupun publik, ungkap Mandzukic di fourfourtwo.
Dia sudah bekerja sangat keras untuk sampai di titik ini, dia adalah kapten kami dan pemimpin kami dan jika tim ini berhasil meraih hasil hebat dan dia mendapatkan golden ball, dia memang layak.
Sudah Siap

Menyoal kondisi timnya menghadapi Inggris di semifinal, Kamis (12/7) mendatang, Mandzukic bersikeras seluruh pemain Kroasia sudah lebih dari siap mengalahkan Inggris. Memang sempat beredar kabar pemain Kroasia kelelahan dan tidak dalam kondisi terbaik setelah bermain 120 menit dan adu penalti di laga terakhir, tapi Mandzukic membantahnya.
Semua pemain siap. Anda akan melihat itu di pertandingan. Kami sudah menunggu bertahun-tahun untuk melakukan sesuatu yang hebat bersama Kroasia.
Kami sangat dekat dan kami akan memberikan seluruh kemampuan kami di lapangan untuk mencapai target kami, tutup dia. [initial]
Simak Video Menarik Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pelajaran dari Laga Milan vs Verona: Nkunku Bikin Lega, Pulisic OTW Top Skor?
Liga Italia 29 Desember 2025, 12:47
-
Luka Modric Senang Nkunku Akhirnya Pecah Telur di Serie A
Liga Italia 29 Desember 2025, 12:07
-
Rapor Pemain Milan vs Verona: Malamnya Nkunku, Pulisic Terus Tunjukkan Ketajamannya
Liga Italia 28 Desember 2025, 23:48
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Verona: Modric Starter, Allegri Putar Otak Tanpa Leao
Liga Italia 28 Desember 2025, 16:50
-
AC Milan Rekrut Fullkrug: Mandzukic Versi Baru? Fakta dan Risiko
Liga Italia 27 Desember 2025, 04:20
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




