Man of the Match Portugal vs Republik Irlandia: John Egan
Ari Prayoga | 2 September 2021 04:44
Bola.net - John Egan terpilih menjadi pemain terbaik dari partai Kualifikasi Piala Dunia 2022 yang mempertemukan Portugal versus Republik Irlandia, Kamis (2/9/2021) dini hari WIB.
Portugal memenangi laga ini dengan skor 2-1. Cristiano Ronaldo menjadi pahlawan kemenangan Portugal lewat dua gol yang ia ciptakan di akhir babak kedua. Irlandia sempat memimpin lebih dulu lewat sunduan John Egan.
Berkat hasil ini, Portugal untuk sementara memuncaki klasemen Grup A dengan poin 10, sedangkan Republik Irlandia harus puas menduduki peringkat empat dengan sama sekali belum meraih poin.
Performa Apik John Egan
Terlepas dari kegagalannya membawa Irlandia meraih poin, Egan menunjukkan penampilan impresif sepanjang 90 menit penuh.
Tak cuma mencetak gol, Egan juga tampil apik dengan sekali memenangi duel udara dan dua kali melancarkan tekel sukses.
Berkat performanya ini, Egan pun mendapat rating 8,24 dari WhoScored, tertinggi di antara pemain lain. Ia unggul tipis dari Ronaldo yang mendapat rating 8,15.
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









