Piala Dunia U-17: Keseruan Pesta Juara Timnas Jerman U-17 di Ruang Ganti
Editor Bolanet | 4 Desember 2023 10:39
Bola.net -
Timnas Jerman U-17 mengalahkan Timnas Prancis U-17 lewat adu penalti 4-3 (2-2) untuk menyegel gelar pertama mereka dalam ajang ini.
Tak cukup berselebrasi di lapangan setelah mendapatkan medali, para pemain memberikan kejutan kepada sang pelatih, Christian Wuck, yang tengah menghadiri konferensi pers pascalaga.
Awak media yang sedang bekerja di ruangan pun dibuat kaget karena para pemain Jerman tiba-tiba masuk lalu berisik. Paris Brunner cs. langsung diam-diam bersembunyi di balik pintu ruang konferensi pers untuk memberikan kejutan kepada Wuck.
Mereka lalu memutar lagu dan berlari menuju sang pelatih yang ada di meja konferensi pers. Suasana cukup chaos karena saat itu awak media sedang merekam pembicaraan sang pelatih.
Pemain membawa beberapa botol bir dan menyiramkannya ke pelatih. Wuck pun kaget tapi setelah itu ia larut dalam perayaan heboh ini.
Berikut ini perayaan kemenangan Timnas Jerman U-17 dalam ruang konferensi pers Piala Dunia U-17.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Chelsea vs Brentford: Live Streaming Vidio, Duel Panas Derby London
Liga Inggris 17 Januari 2026, 18:00
-
Live Streaming Premier League: Man Utd vs Man City, Siaran Langsung di Vidio
Liga Inggris 17 Januari 2026, 17:05
-
Live Streaming Napoli vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 17:00
-
Nonton Live Streaming Man Utd vs Man City di Vidio - Liga Inggris 2025/2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 16:31
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









