Pirlo Asah Tendangan Bebas Dengan Juninho
Editor Bolanet | 12 Juni 2014 08:33
Juninho, 39, adalah eks pesepakbola Brasil yang dikenal sebagai master-nya tendangan bebas dengan rasio konversi di atas 16 persen. Ketika masih memperkuat Lyon (2001-2009), Juninho mencetak 44 gol dari 100 tendangan bebas.
Dilansir La Gazzetta dello Sport, kubu Azzurri khusus mengundang Juninho ke base camp mereka di Mangaratiba untuk berbagi tips dengan Pirlo, Rabu (11/6). Juninho dan Pirlo menghabiskan waktu dua jam untuk berlatih bersama.
Pirlo adalah monster. Dia tak hanya meniru teknik tendangan saya, tapi juga mengembangkannya, kata Juninho setelah sesi latihan khusus tersebut.
Andai saya belum pensiun, saya pasti akan mencegat dan meminta dia mengajari saya bagaimana cara melakukannya, pungkas pemilik 40 international caps tersebut.
Sepertinya, Italia sudah siap menghadapi Inggris di Manaus 14 Juni mendatang.
Saat permainan tim dirasa buntu, kemampuan individu pemain adalah salah satu jawabannya. Di momen seperti itu, Pirlo dengan level free kick-nya yang sudah meningkat bisa memberi solusi. Jadi, Three Lions sebaiknya menghindari pelanggaran-pelanggaran di wilayah berbahaya karena akibatnya mungkin bisa fatal. [initial]
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Cagliari vs Juventus: Elia Caprile
Liga Italia 18 Januari 2026, 05:03
-
Hasil Cagliari vs Juventus: Dominan Tanpa Gol, Juve Tumbang 0-1
Liga Italia 18 Januari 2026, 04:52
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
-
Benarkah Juventus Membutuhkan Federico Chiesa?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:54
-
Update Transfer Federico Chiesa: Benarkah Juventus Mundur Teratur?
Liga Italia 17 Januari 2026, 15:40
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


