Robben: Argentina Tak Pantas Menang, Jerman Bakal Juara
Editor Bolanet | 10 Juli 2014 15:38
Kedua tim tidak mampu mencetak gol di stadion Corinthians, meski laga sudah diteruskan hingga waktu tambahan dua kali 15 menit.
Pada akhirnya, pemenang harus ditentukan melalui drama adu tendangan 12 pas. Ron Vlaar dan Wesley Sneijder gagal menuntaskan tugas mereka dan Argentina pun dipastikan menemani di laga final akhir pekan ini.
Argentina tidak pantas untuk menang, tutur Robben pada reporter.
Mereka tidak punya banyak peluang dan peluang terbaik ada di tim kami. Final? Saya pikir Jerman sudah membuktikan mereka lebih kuat dan saya punya banyak teman di sana, jadi saya harap mereka memenangkan Piala Dunia, pungkasnya.
Belanda akan memainkan laga perebutan tempat ketiga akhir pekan ini melawan Brasil. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26












