Rooney Puji Liverpool Atas Meroketnya Ketajaman Sturridge
Editor Bolanet | 13 Juni 2014 15:47
- Striker Timnas , Wayne Rooney memberikan pujiannya kepada dan juga Manajer Brendan Rodgers terkait melonjaknya produktivitas Daniel Sturridge. Menurut Rooney, Sturridge bisa menjadi striker top karena membuat keputusan yang tepat dengan gabung The Reds.
Dia telah berubah menjadi striker top, Brendan Rodgers berperan banyak dalam perkembangan karirnya. Ia pernah berada di Manchester City, lalu dipinjamkan ke Bolton, dan tidak mendapatkan kesempatan di Chelsea karena dimainkan di posisi sayap dan tersisih dari tim utama, ungkap Rooney seperti dilansir situs resmi Liverpool.
Dia pergi ke Liverpool dan bermain di setiap laga. Rekor golnya luar biasa dan gaya permainannya sulit diprediksi, karena itulah ia sulit untuk dikawal defender lawan. Sturridge adalah pemain besar bagi Inggris dengan kualitas yang dimilikinya.
Sturridge kemungkinan besar akan menjadi partner utama Rooney dalam membela Inggris di Piala Dunia 2014. The Three Lions akan berhadapan dengan Uruguay, Italia, dan Kosta Rika di Grup D.[initial]
(lfc/mri)
Dia telah berubah menjadi striker top, Brendan Rodgers berperan banyak dalam perkembangan karirnya. Ia pernah berada di Manchester City, lalu dipinjamkan ke Bolton, dan tidak mendapatkan kesempatan di Chelsea karena dimainkan di posisi sayap dan tersisih dari tim utama, ungkap Rooney seperti dilansir situs resmi Liverpool.
Dia pergi ke Liverpool dan bermain di setiap laga. Rekor golnya luar biasa dan gaya permainannya sulit diprediksi, karena itulah ia sulit untuk dikawal defender lawan. Sturridge adalah pemain besar bagi Inggris dengan kualitas yang dimilikinya.
Sturridge kemungkinan besar akan menjadi partner utama Rooney dalam membela Inggris di Piala Dunia 2014. The Three Lions akan berhadapan dengan Uruguay, Italia, dan Kosta Rika di Grup D.[initial]
Baca Juga
- Pearce Ragu Wilshere Akan Bermain di Piala Dunia
- 'Pemain Inggris Mudah Bosan dan Gila Belanja'
- Beckham Yakin 3 Pemain Inggris Ini Akan Menggila di Piala Dunia
- Legenda Inggris: Argentina dan Uruguay Akan Juara, Bukan Brasil
- Charlton: Minim Pemain Kelas Dunia, Inggris Mustahil Juara
- Scholes Anggap Hanya Carrick Yang Mampu Gantikan Gerrard
- Jagielka Ngeri Lihat Keganasan Balotelli
- Duel Basket Henderson-Rooney vs Sterling-Welbeck, Siapa Menang?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















