'Tim Samba Berupaya Akhiri Era Tiki-taka Spanyol'
Editor Bolanet | 29 Juni 2013 23:00
Perjalanan La Furia Roja di Piala Konfederasi 2013 tak terbendung. Sama halnya tim Samba, di mana keduanya sama-sama mengumpulkan poin absolut, dari tiga laga penyisihan grup masing-masing.
Dengan target menjuarai turnamen untuk kali pertama, skuad Vicente Del Bosque diprediksi bakal bermain maksimal. Namun tim besutan Luiz Felipe Scolari berambisi untuk mematahkan dominasi sang juara dunia, seperti diungkapkan Parreira.
Ini adalah akhir dari era Spanyol. Saya telah berbicara dengan Scolari serta staf pelatih, dan ini bukan waktu untuk mengubah taktik, tuturnya optimis.
Kami harus tetap mempertahankan pencapaian sejauh ini. Brasil bermain di kandang dan harus tetap memegang inisiatif pertandingan. Ini adalah yang dinantikan publik, namun mereka tak memilih lawan ini di final. Namun berhubung ini Spanyol, kami menyambut mereka. Brasil punya momen bagus dan dalam konfidensi tinggi. [initial]
(espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
-
Man of the Match Brasil vs Senegal: Casemiro
Piala Dunia 16 November 2025, 01:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









