Belanda Tumbang, Hiddink Murka
Editor Bolanet | 10 September 2014 11:14
Tim asuhan Hiddink sempat menyamakan kedudukan melalui Stefan de Vrij, namun kesalahan dari Daryl Janmaat membuat De Oranje harus menelan kekalahan di duel yang digelar di Praha tersebut.
Saya benar-benar murka. Saya harus menyingkir sejenak dari lapangan. Itulah mengapa saya menghilang terlebih dahulu selama kurang lebih setengah jam, tutur Hiddink menurut laporan Four Four Two.
Jika anda tidak bisa menang, maka anda harus bisa memastikan anda tidak kalah dengan cara apapun. Oleh karena itu anda tidak boleh bertindak begitu bodoh dengan memberikan gol pada lawan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Belanda vs Malta: Skor 8-0
Piala Dunia 11 Juni 2025, 04:08 -
Belanda vs Malta: Lawan Ideal Oranje
Piala Dunia 10 Juni 2025, 14:53 -
Prediksi Belanda vs Malta 11 Juni 2025
Piala Dunia 9 Juni 2025, 10:38
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04