Butcher: Rooney Terbaik di Inggris, Dia Harus Selalu Bermain!
Editor Bolanet | 6 Juni 2016 15:45
Telah banyak pro dan kontra dalam keputusan Roy Hodgson memanggil Wayne Rooney dalam tim. Performa kapten Manchester United itu musim lalu memang tak begitu bersinar dan kalah saing dengan Jamie Vardy atau Harry Kane dalam urusan gol.
Namun menurut Butcher, Rooney -yang juga kapten Inggris- adalah pemain yang paling berpengalaman dan juga yang terbaik di Inggris saat ini.
Anda bisa memainkannya di berbagai posisi dan saya hanya berpikir dia harus berada dalam tim. Dia adalah jimat Inggris. Dia pemain terbaik Inggris bagi saya, pemain paling berpengalaman dalam hal turnamen, ujarnya.
Dia memimpin Inggris ke turnamen untuk pertama kalinya dalam karirnya, yang mana itu adalah perasaan yang indah. Saya pikir kami akan mendapatkan yang terbaik darinya, dimanapun dia dimainkan, sambungnya.
Saya hanya berpikir dia berada dalam tim karena tim lain akan melihat Inggris dan berkata,'bila Rooney bermain, kita harus mengawasinya'. Bila dia tak bermain, lawan akan berkata, 'Kita punya peluang sekarang, tandasnya.[initial]
Adu gengsi negara elite sepak bola Eropa bakal dimainkan hampir satu bulan penuh di Perancis. Tunjukkan dukunganmu untuk tim favorit dengan ikutan REXONA Caranya gampang, jawab tantangan REXONA: “Hal paling #MOGER apa yang akan kamu lakukan demi mendukung tim favorit langsung di Paris?”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
2 Pilihan untuk Ruben Amorim: Bawa MU Konsisten Menang atau Dipecat!
Liga Inggris 8 Oktober 2025, 13:24 -
Wayne Rooney Sanjung Benjamin Sesko: Dia Bakal Semakin Mengerikan di MU!
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 11:47 -
Pertahanan Liverpool Keteteran, Eh Mohamed Salah Cuma Nonton!
Liga Inggris 7 Oktober 2025, 06:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04