Data dan Fakta Euro 2016: Polandia vs Portugal
Editor Bolanet | 29 Juni 2016 16:07
Jika melihat performa kedua tim selama babak grup dan 16 besar, Portugal kemungkinan besar tidak akan diunggulkan pada laga ini. Pasalnya anak asuh Fernando Santos ini tampil mengecewakan, di mana permainan mereka masih tidak terorganisir dan terlalu bertumpu pada sosok Cristiano Ronaldo. Di sisi lain, Polandia menunjukkan permainan tim yang sangat bagus selama babak grup kendati juru gedor utama mereka Robert Lewandowski belum menunjukan taji mereka.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Cristiano Ronaldo dkk mencoba untuk menebus performa buruk mereka di pertandingan-pertandingan sebelumnya, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Pertemuan ini merupakan kali ke 22 Polandia dan Portugal Bertemu
Dari 22 Pertandingan tersebut, Portugal Memenangkan 12 Laga Diantaranya (M11 S8 K3)
Terakhir kali Portugal mengalahkan Polandia yaitu saat pertandingan Piala Dunia 2002, saat mereka mengalahkan Polandia dengan skor telak 4-0
Portugal selalu meraih hasil seri di Empat pertandingan terakhir di ajang Euro pada waktu normal
Polandia tidak terkalahkan di tujuh pertandingan terakhir mereka di Euro
Polandia baru kebobolan satu kali di ajang Euro 2016
Euro 2016 merupakan kali pertama Polandia menembus babak perempat final
Robert Lewandowski belum mencetak satupun gol di putaran Final Euro 2016 setelah menjadi top scorer di babak kualifikasi dengan raihan 13 gol.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Misi Balas Dendam Atalanta vs Club Brugge Dihantui Tiga Kutukan Mengerikan, Apa Itu?
Liga Champions 30 September 2025, 15:20 -
Legenda Polandia Desak Lewandowski Tinggalkan Barcelona, Ada Masalah Apa?
Liga Spanyol 28 September 2025, 11:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04