Del Bosque : Pilihan Saya Sudah Tepat
Editor Bolanet | 25 Mei 2016 12:32
Sebelumnya banyak pihak mengkritik pemanggilan pemain untuk Timnas Spanyol jelang Euro 2016 mendatang. Hal ini dikarenakan sejumlah nama-nama yang dirasa dapat berkontribusi bagi La Furia Roja tidak dipanggil oleh mantan bos Real Madrid tersebut, seperti Juan Mata, Diego Costa, Santi Cazorla, Fernando Torres, dan masih banyak lainnya.
Sadar bahwa pemain pilihannya untuk Euro kali ini banyak mendapat kecaman, akhirnya pelatih 65 tahun tersebut angkat bicara. Dalam delapan tahun terakhir, kami sudah membuat banyak pilihan pemain dan pilihan kami jarang mendapat kritikan ungkap Del Bosque seperti yang dilansir FourFourTwo.
Pemanggilan Pemain kali ini adalah pemanggilan yang paling banyak dibicarakan oleh orang-orang. Kami berusaha untuk membuat daftar terbaik dari pemain-pemain terbaik, agar Tim ini dapat berjalan dengan baik lanjut Del Bosque.
Kami tidak bisa memberikan semua pemain penghargaan dengan masuk ke Timnas, jadi kami hanya mengambil mereka-mereka yang kami nilai sebagai yang terbaik di bidangnya tutup mantan pelatih Real Madrid tersebut.
[initial]
Baca Juga:
- Cantona: Soal Sepakbola, Saya Orang Inggris Asli Bukan Prancis
- Ini Wejangan Cantona Untuk Roy Hodgson
- Cedera, Varane Dipastikan Absen di Euro 2016
- Capello Sarankan Italia Pakai Formasi 9-1 di Euro 2016
- Eriksson: Inggris Harus Berani Bawa Rashford ke Euro 2016
- Promosi Euro 2016, Legenda MU Ini Kejatuhan Kotoran Burung
- David Silva Puji Kualitas Andres Iniesta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesin Sepakbola Spanyol: Pabrik Talenta yang Tak Pernah Mati
Piala Dunia 16 Oktober 2025, 10:58
-
Gelandang Arsenal Ini Disebut Sudah Sekelas Rodri dan Pedri
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 06:05
-
Kasus Memburuk, Barcelona Bisa Blokir Lamine Yamal Bela Spanyol
Liga Spanyol 30 September 2025, 09:05
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






