Del Bosque Sebutkan Satu Kekurangan Morata
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 14:41
Namun, menurut Del Bosque, ada satu yang kurang dari Morata. Yang dimaksud Del Bosque adalah konsistensi.
Dia (Morata) punya segalanya yang dibutuhkan untuk menjadi ujung tombak kami: kekuatan fisik, kemampuan bermain di celah sempit atau lebar, ketangguhan di udara serta tembakan akurat. Namun, dia belum menemukan konsistensi yang diperlukan dan ini bukan salah pelatihnya (Massimiliano Allegri), kata Del Bosque dalam sebuah wawancara dengan La Gazzetta dello Sport.
Itu tanggung jawab pemain yang bersangkutan.
Del Bosque juga merasa ini tak ada kaitannya dengan kepercayaan diri. Dia pun berharap Morata bisa segera mengatasinya.
Dia bukan anak manja. Dia rendah hati dan tidak banyak bicara. Itu penting, lanjut Del Bosque.
Dia kurang dalam segi konsistensi. Kami harap dia menemukannya, baik dengan Juventus atau dengan kami (tim nasional). Dia perlu lebih sering bermain.
Spanyol akan beruji coba melawan Italia di Dacia Arena, Udine, Jumat (25/3). Setelah itu, pasukan Del Bosque akan menjajal Rumania. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Dominasi 78 Persen Tapi Kalah, Juventus Ukir Sejarah Paling Memalukan di Serie A
Liga Italia 18 Januari 2026, 06:40
-
Man of the Match Cagliari vs Juventus: Elia Caprile
Liga Italia 18 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




