Diceraikan Liverpool, Rodgers Bakal Dilamar Inggris?
Editor Bolanet | 8 Oktober 2015 05:40
Dilansir The Telegraph, Federasi Sepakbola Inggris FA dikabarkan memasukkan nama Rodgers sebagai salah satu incaran mereka untuk diangkat menjadi manajer The Three Lions setelah era Roy Hodgson berakhir.
Kontrak Hodgson bersama Inggris bakal kadaluwarsa usai gelaran akbar Euro 2016 mendatang, dan FA dipercaya lebih memilih orang asli Britania Raya untuk membesut Inggris, dan Rodgers memenuhi kriteria tersebut karena ia berasal dari Irlandia Utara.
Sebelum menghabiskan tiga musim lebih bersama Liverpool, Rodgers sendiri sudah pernah menangani beberapa tim, yakni Watford, Reading, dan Swansea City di mana ia meraih kesuksesan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arne Slot Redam Spekulasi Pergerakan Transfer Liverpool, Ada Apa?
Liga Inggris 24 Januari 2026, 09:41
-
Diterpa Masalah Cedera, Liverpool Justru Tenang di Bursa Transfer Januari 2026?
Liga Inggris 24 Januari 2026, 04:15
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
LATEST UPDATE
-
Juventus vs Napoli: Laga Wajib Menang
Liga Italia 25 Januari 2026, 08:00
-
Tempat Menonton Persib vs PSBS Biak Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:40
-
Tempat Menonton PSIM vs Persebaya Hari Ini di Indosiar dan Vidio
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:37
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:04
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 07:03
-
Arsenal vs Man Utd: Fokus Lini Tengah, Finishing, dan Bola Mati
Liga Inggris 25 Januari 2026, 07:00
-
Juventus vs Napoli: Berikan Segalanya demi Hasil Terbaik di Laga Penuh Gengsi
Liga Italia 25 Januari 2026, 06:23
-
Man of the Match Villarreal vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 06:19
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 25 Januari 2026, 06:18
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 06:07
-
Juventus vs Napoli: Statistik dan Fakta Menarik Jelang Duel 2 Tim Papan Atas
Liga Italia 25 Januari 2026, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




