Erik Hamren Sesalkan Kekalahan Swedia
Editor Bolanet | 12 Juni 2012 11:24
Swedia gagal mempertahankan keunggulan pada pertandingan pertama Grup D Euro 2012, saat menghadapi tuan rumah, Ukraina, sebelum dua sundulan Andriy Shevchenko mengamankan kemenangan 2-1 bagi sang rival.
Zlatan Ibrahimovic mencetak gol tunggal Swedia itu melalui sepakan jarak dekat saat babak kedua baru bergulir tujuh menit, namun tiba-tiba Shevchenko mencetak gol penyama kedudukan dan kemudian memberi kegembiraan bagi publik tuan rumah melalui gol keduanya.
Kedua tim gugup pada awalnya. Kemudian kami memulai babak kedua dengan baik dan mencetak gol. Namun malangnya, mereka segera menyamakan kedudukan.
Pada 20 menit terakhir kami tidak memiliki beban dan bermain baik, dan saya pikir hasil imbang akan menjadi hasil yang adil sebab kami berdua memiliki beberapa peluang.
Kami seharusnya bisa mencetak gol lagi dengan beberapa peluang bagus yang kami miliki di akhir pertandingan, pungkas Hamren. [initial]
PIALA EROPA - Hamren: Swedia Hanya Bermain Dengan Enam Pemain (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Profil Rafaela Pimenta: Wanita Tangguh di Balik Megahnya Karier Bintang Sepak Bola Dunia
Liga Inggris 10 September 2025, 23:17
-
Nkunku dan Obrolan dengan 2 Nama yang Punya Ikatan Kuat dengan Sejarah AC Milan
Liga Italia 8 September 2025, 13:38
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








