Hamren: Swedia Hanya Bermain Dengan Enam Pemain
Editor Bolanet | 12 Juni 2012 09:12
Kendati sempat unggul lewat Zlatan Ibrahimovic, namun akhirnya Swedia tetap harus meninggalkan arena dengan tangan hampa karena dua gol balasan Andriy Shevcenko.
Erik Hamren malah menyindir pasukannya sendiri dengan menyebut timnya ibarat hanya bermain dengan 6 pemain saja di babak pertama, karena anggota lain seperti bermalas-malasan.
Kami tahu bahwa umpan-umpan silang akan datang dan kami menghadapi pemain super milik Ukraina. Secara teknik dan taktik kami tidak memotongnya, ujar Erik.
Kami tahu bagaimana mereka akan bermain, dan itu adalah penampilan kami yang tidak begitu bagus. Anda memerlukan tepat sebelas pemain untuk meladeni permainan mereka, dan kami hanya memiliki lima atau enam di babak pertama, tutup pelatih berusia 54 tahun ini. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Profil Rafaela Pimenta: Wanita Tangguh di Balik Megahnya Karier Bintang Sepak Bola Dunia
Liga Inggris 10 September 2025, 23:17
-
Nkunku dan Obrolan dengan 2 Nama yang Punya Ikatan Kuat dengan Sejarah AC Milan
Liga Italia 8 September 2025, 13:38
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








