Harry Kane Senang Banyak Pemain Tottenham Masuk Timnas
Editor Bolanet | 24 Mei 2016 12:51
Pada persiapan Euro 2016 kali ini, Roy Hdogson selaku manajer Timnas Inggris memanggil 26 pemain untuk bergabung dalam skuat bayangan The Three Lions. Dari 26 nama tersebut, Hodgson memanggil lima pemain Spurs, yaitu Harry Kane, Eric Dier, Danny Rose, Delle Ali dan Kyle Walker. Pemanggilan kelima pemain ini didasarkan pada penampilan apik mereka yang membawa Tottenham menjadi salah satu penantang gelar yang cukup serius musim lalu.
Melihat banyaknya pemain Spurs yang dipanggil oleh Hodgson, Kane menyebut bahwa ini merupakan sebuah kebanggaan tersendiri bagi ia dan rekan-rekannya. Sangat menyenangkan melihat banyak pemain Spurs yang bermain di Tim Nasional ucap Kane seperti yang dilansir oleh Website resmi klub.
Pemanggilan ini berarti banyak bagi klub kami dan tentunya pemanggilan ini merupakan sesuatu yang patut untuk dibanggakan tutup penyerang 21 tahun ini.[initial]
Baca Juga:
- Hodgson Dukung Sterling Temukan Permainan Terbaiknya
- 'Rooney Masih Bisa Tawarkan Banyak Hal Untuk Inggris'
- 'Rashford Harus Buktikan Diri Jika Ingin Pergi ke Euro'
- Hodgson: Tidak Mudah Tentukan Komposisi Final Timnas Inggris
- Hodgson Indikasikan Rashford Debut Kontra Australia
- Hodgson: Kondisi Wilshere Sempurna
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conor Gallagher Kembali ke London, Perkuat Lini Tengah Tottenham
Liga Inggris 15 Januari 2026, 06:52
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
-
Abaikan MU, Conor Gallagher Bakal Gabung ke Klub Premier League Ini
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:56
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



