Inggris Incar Spanyol, Belanda dan Jerman
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 22:31
Tak ayal Roy Hodgson pun sudah menyiapkan uji coba menghadapi Prancis bulan November mendatang yang rencananya dihelat di Wembley. Namun mantan manajer Liverpool itu masih menginginkan negara-negara kuat lain sebagai lawan tanding menuju putaran final EURO 2016.
Kami akan bertanding sebanyak empat atau lima kali sebelum Prancis, dan tiap-tiap pertandingan akan menghadapi lawan papan atas. Kami sudah memikirkan Jerman, Spanyol dan Belanda. terang Hodgson dikutip sportsmole.co.uk.
Pertandingan terakhir The Three Lions di kualifikasi Euro 2016 adalah bertandang ke Lithuania 13 Oktober mendatang. Sementara dini hari nanti (01/04) , juara Piala Dunia 1966 tersebut akan menghadapi Italia dalam laga uji coba. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Putra Zinedine Zidane Resmi Ganti Kewarganegaraan, Bela Aljazair di Piala Dunia
Piala Dunia 10 Oktober 2025, 08:45
-
Thomas Tuchel Kecewa Atmosfer Wembley Lesu Saat Inggris Dominasi Wales
Piala Eropa 10 Oktober 2025, 07:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








