Jadi Debutan, Nolito Diplonco Pemain Spanyol
Editor Bolanet | 12 November 2014 10:09
Nolito mengaku sempat disuruh menyanyi di depan seluruh rekan-rekannya usai makan siang. Meski demikian, eks pemain Benfica ini mengaku tak keberatan melakukan hal itu dan berhasil mengundang gelak tawa.
Mereka melakukan sedikit lelucon kepada saya, seperti yang biasa diterapkan kepada pemain baru. Mereka menyuruh saya menyanyi usai makan siang, saya melakukannya selama satu menit. Tentu saja hanya untuk mengundang tawa, ungkap Nolito seperti dilansir Marca.
Nolito berpeluang meraih caps pertamanya jika diturunkan dalam laga kualifikasi Piala Eropa 2016 kontra Belarus atau partai persahabatan kontra Jerman. Nolito mengaku dirinya akan berjuang keras beradaptasi dengan tim demi mendapatkan kepercayaan di kesempatan selanjutnya.
Saya yakin saya bisa beradaptasi dengan permainan tim nasional Spanyol, yang terutama adalah penguasaan bola. Saya berharap kembali dipanggil di kesempatan-kesempatan selanjutnya, imbuh Nolito. (mrc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Celta Vigo: Williot Swedberg
Liga Spanyol 8 Desember 2025, 05:37
-
Prediksi Real Madrid vs Celta Vigo 8 Desember 2025
Liga Spanyol 6 Desember 2025, 12:16
LATEST UPDATE
-
PGMOL Didesak Hukum Arsenal Soal Taktik Bola Mati yang Rugikan Man United
Liga Inggris 26 Januari 2026, 22:45
-
Titik Balik Kekalahan Arsenal dari Man United: Saat Arteta Murka di Awal Petaka
Liga Inggris 26 Januari 2026, 22:44
-
Gemuruh Nyanyian Fans Juventus Sindir Antonio Conte: Lompat Bersama Kami!
Liga Italia 26 Januari 2026, 22:12
-
Begini Cara Luis Enrique Goda Dro Fernandez Tinggalkan Barcelona
Liga Eropa Lain 26 Januari 2026, 20:27
-
6 Poin dari City dan Arsenal: Stop Ragukan Michael Carrick!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 19:17
-
No Palmer No Problem: Chelsea Masih Punya Duo Brasil!
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:47
-
David Beckham Ejek Anaknya Usai Man United Tumbangkan Arsenal 3-2 di Emirates
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:45
-
Mikel Arteta Singgung Mental Arsenal Usai Kekalahan dari Man United
Liga Inggris 26 Januari 2026, 18:16
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 29 Januari 2026
Liga Champions 26 Januari 2026, 18:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






